-
Dibawah Asuhan Waka Polres Mesuji, Atlet Judo Junior Sabet Piala Perunggu
Merpatipost.com // Mesuji(Lampung) Atlet Junior Judo Mesuji kembali menorehkan Prestasi di kancah Nasional dalam ajang Kejuaraan Nasional Judo Junior yang di gelar di TMII Jakarta mewakili Provinsi Lampung, dibawah asuhan Pelatih Judo Waka Polres Mesuji Kompol Juli Sundara S.pd yang sekaligus sebagai Wasit Judo Nasional dan Asisten Pelatih Tri Mahono. Mesuji mengirimkan Sebanyak 12 Atlit Judo Junior Mesuji dalam Event Kejuaraan Nasional, yang diikuti oleh lebih dari 500 Atlit Judo Junior seluruh Indonesia. Pelatih Judo Kompol Juli Sundara S.Pd mengatakan, di hari pertama salah satu atlit yang mengikuti pertandingan di kelas – 57 Kg Puteri, Azizah berhasil menyabet Piala Perunggu. “Alhamdulillah berkat perjuangan dan kerja keras para…
-
Guna Mencegah DBD, Polres Mesuji Bersama Pemerintah Daerah Melakukan Fogging di Rumah Warga
Merpatipost.com // Mesuji(Lampung) Dalam rangka mencegah dan menanggulangi merebaknya Wabah Demam Berdarah (DBD) di Kabupaten Mesuji, Jajaran Polres Mesuji bersama Pemerintah Daerah dan Masyarakat melakukan Fogging di rumah rumah Warga. “Kami bersama Pemerintah Daerah Mesuji dalam hal ini melalui Tenaga Kesehatan Puskesmas Wirabangun melakukan Fogging di rumah Warga Desa Wirabangun dan Mulya Agung Kecamatan Simpang Pematang, Kabupaten Mesuji”. Ucap Kapolres Mesuji AKBP Ade Hermanto S.H, S.IK, CPHR, M.M Giat tersebut dilakukan guna mencegah menyebarnya wabah DBD yang lebih banyak di Wilayah Hukum Polres Mesuji, seiring dengan meningkatnya angka Masyarakat yang terjangkit. “Berdasarkan data 15 kabupaten/kota dihimpun Dinkes Provinsi Lampung, temuan kasus DBD mengalami peningkatan kurang lebih 500…